Selasa, 24 Januari 2017

Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA Terbaru 2017

Bicara tentang Perpustakaan, pastinya semua orang tau apa itu Perpustakaan dan kegunaannya? Ya betul.. Untuk membaca dan untuk mencari referensi apa saja. Membaca adalah salah satu kegiatan yang positif dan efektif untuk media pembelajaran. Dengan adanya perpustakaan ini semua orang bisa membaca dan mengetahui apa saja yang tadinya tidak dipahaminya, bahkan tidak tau sama sekali apa kata kuncinya. Dengan adanya istilah Buku adalah jendela dunia. Bagi sebagian orang mungkin tidak ada waktu untuk berkeliling dunia dalam mengetahui apa saja yang ada di dunia ini. Dengan cara pergi keperpustakaan kamu bisa mengetahui apa saja yang ada didunia ini :) dan seperti era sekarang semakin support nya media digital dan kita tidak perlu berkeliling dunia untuk mengetahui semua isinya.

Download: Apliksasi SPPD SPK BOS Dan Kwitansi Otomatis Microsoft Excel

Kembali kepembahasan. Siapa saja bisa datang keperpustakaan dan menggunakan fasilitas yang ada, tidak hanya buku saja yang ada diperpustakaan bahkan media pembelajaran seperti globe, menonton dvd edukasi dan masih banyak lagi tersedia diperpustakaan.  Ada beberapa peraturan yang harus diterapkan dan mematuhinya

Seperti:
  1. Pengunjung dilarang merokok, makan, dan minum. sesuai dengan Permendikbud Nomor 64 Tahun 2015 Tentang Kawasan Tanpa Rokok Di Lingkungan Sekolah
  2. Pengunjung dilarang menimbulkan suara gaduh/bising yang dapat mengganggu pengunjung lain.
  3. Pengunjung harus menjaga kebersihan, kerapihan, dan kesopanan.
  4. Pengunjung tidak diperbolehkan membawa barang yang tidak diperlukan seperti tas, jaket,dll.
  5. Pengunjung dilarang merusak buku (merobek, melipat, mencorat-coret, atau mengotori bahan pustaka).

Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA Terbaru 2017

Untuk kelengkapannya mengenai Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA Sederajat Terbaru 2017 bisa anda simak dan download ditautan yang sudah kami sematkan dibawah ini

Free Download:

Download - Program Kerja Perpustakaan Sekolah SD.Doc
Download - Program Kerja Perpustakaan Sekolah SMP.Doc
Download - Program Kerja Perpustakaan Sekolah SMA.Doc
Download - Program Kerja Perpustakaan Sekolah SMK.Doc

Mudah-mudahan bermanfaat dan mudah untuk dipahami. Terimakasih

Lihat Juga:

Program Kerja Laboratorium IPA SD SMP SMA Terbaru 2017
Contoh Surat Keputusan Piket Guru SD SMP SMA Microsoft Word
Aplikasi Pembuatan RPP Dan Silabus SD KTSP Kurikulum 2013 Terbaru

Update Sabtu, 19 Mai 2018

Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA Terbaru 2017

Hari ini admin akan mengulas dan membagikan Program Kerja Perpustakaan yang sudah dikemas lengkap untuk semua jenjang pendidikan, mulai dari tingkat dasar SD, SMP, SMA sederajat. Materi yang sama sudah dibagikan lewat postingan sebelumnya, materi atau Program Kerja Perpustakaan sengaja dibagikan kembali karena akan besar kemungkinan ada sebagian guru yang belum mengetahui mengenai artikel yang sebelumnya sudah dibagikan. Oke, Sebelum melangkah lebih jauh akan lebih bagus jika menyimak terlebih dahulu sedikit ulasan dibawah ini.

Program Kerja Perpustakaan Sekolah Tahun 2018

Perpustakaan berperan sebagai jantung sebuah lembaga pendidikan dan sudah selayaknya mendapatkan porsi dan posisi yang strategis guna merealisasikan visi dan misi sekolah. Jadi, Pihak terkait seperti Kepala Sekolah harus memberi perhatian lebih akan eksistensi perpustakaan di masing-masing sekolah. Karena seperti yang sudah diketahui sebelumnya, membaca adalah salah satu cara yang efektif untuk belajar.

Dengan membaca semua orang akan mengetahui sesuatu hal yang tadinya tidak tahu. Bukankah ada istilah buku adalah jendela dunia. Berkaitan dengan program tersebut dengan demikian admin membagikan Program Kerja Perpustakaan, program kerja yang bisa dimanfaatkan oleh pustakawan dalam menjalankan tugasnya. Sekarang bisa dimiliki Program Kerja Perpustakaan dalam format yang sudah disediakan dibawah ini. Semoga bermanfaat

Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA
Program Kerja Perpustakaan SD SMP SMA Terbaru 2017
4/ 5
Oleh

Berlangganan via email

Suka dengan postingan di atas? Silakan berlangganan postingan terbaru langsung via email.